Pendekatan Kolaboratif Mengatasi Dampak Sosial Tambang Emas Ilegal
Judul | : | Pendekatan Kolaboratif Mengatasi Dampak Sosial Tambang Emas Ilegal (Perspektif Sosilogi Agama) |
Penulis | : | Dr. Sahrul, M.Ag. Dr. Afrahul Fadhila Daulai, M.A. |
Halman | : | 190 halaman |
Ukuran | : | 15 x 24 cm |
Harga | : | Rp.76.000,- |
Penerbit | : | Perdana Mulya Sarana |
ISBN | : | sedang diproses |
Sinopsis | : | Buku ini berjudul Pendekatan Kolaboratif Mengatasi Dampak Sosial Tambang Emas Ilegal: Perspektif Sosiologi Agama. Latar belakang buku ini ditulis karena kini di Kabupaten Pasaman Barat sedang marak penambangan emas ilegal (tanpa izin), dilakukan oleh masyarakat secara tradisional dan modern di Sungai Batang Batahan, Kenagarian Pematang Panjang, Kecamatan Koto Balingka, dan Kenagarian Batahan Utara. Meskipun pada kenyataannya hampir di seluruh kenagarian dan kecamatan terdapat penambangan emas ilegal (tanpa izin) kalau merujuk pada hasil pengamatan. |

0 Reviews: